usia

Nomina (n)

  1. umur (lebih takzim): dia pemain -- muda
KBBI III
  • ebsoft: age.
  • gkamus: age.
usia n umur (lebih takzim): dia pemain -- muda;

-- formatif usia yg kritis (usia antara l7—25 tahun) bagi pembentukan sikap dan pandangan politik seseorang; -- harapan hidup usia seseorang yg diharapkan hidup berdasarkan perhitungan statistik; -- kawin usia yg dianggap cocok secara fisik dan mental untuk kawin (kira-kira di atas 20 tahun); -- kehamilan taksiran usia janin yg dihitung dr hari pertama masa haid normal; -- lanjut tahap masa tua dl perkembangan individu (usia 60 tahun ke atas); -- mudah tahap dl perkembangan individu, pd waktu seseorang sedang mudah tumbuh dan berkembang (sangat potensial); -- produktif usia ketika seseorang masih mampu bekerja dan menghasilkan sesuatu; -- reproduksi masa di antara pubertas dan menopause yg pembuahannya sering kali jadi (positif); -- sekolah usia yg dianggap cocok bagi anak secara fisik dan mental untuk masuk sekolah; -- senja usia 50 tahun ke atas;

ber·u·sia v mempunyai usia; berumur: seorang anak muda ~ kira-kira l7 tahun; ~ tinggi (lanjut); sudah tua
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. angka baku usia age-standardization rate angka; baku; usia Kedokteran Pusba
2. angka kematian berbaku usia age-standardized death rate angka; berbaku; kematian; usia Kedokteran Pusba
3. angka kematian usia-spesifik age-specific death rates angka; kematian; spesifik; usia Kedokteran Pusba
4. angka kesuburan usia-tertentu age specific fertility rate angka; kesuburan; tertentu; usia Kedokteran Pusba
5. angka mortalitas berbaku usia age-standardised mortality rate angka; berbaku; mortalitas; usia Kedokteran Pusba
6. angka mortalitas usia-spesifik age-specific mortality rate angka; mortalitas; spesifik; usia Kedokteran Pusba
7. awal usia; awal hayat beginning of life (BOL) awal; hayat; usia Penerbangan Pusba
8. daftar usia-jantina age-sex register daftar; jantina; usia Kedokteran Pusba
9. efek usia age effect efek; usia Kedokteran Pusba
10. ekuivalen usia; ekuivalen umur; kesetaraan umur age equivalent ekuivalen; kesetaraan; umur; usia Pendidikan Pusba
11. ekuivalensi usia; ekuivalensi umur age equivalence ekuivalensi; umur; usia Pendidikan Pusba
12. faktor usia; faktor umur age factors faktor; umur; usia Pendidikan Pusba
13. harapan hidup berdasar usia health-adjusted life expectancy berdasar; harapan; hidup; usia Kedokteran Pusba
14. heterogenitas usia dalam keluarga age heterogeneity in families dalam; heterogenitas; keluarga; usia Sosiologi Pusba
15. homogenitas usia dalam kelas age homogeneity in classrooms dalam; homogenitas; kelas; usia Sosiologi Pusba
16. kadar hasil usia rata-rata yield to average life hasil; kadar; rata; usia Keuangan Pusba
17. kartu usia; grafik usia age charts grafik; kartu; usia Kedokteran Pusba
18. kategori usia age-category kategori; usia Antropologi Pusba
19. keperluan berkait usia; keperluan berkait umur age-related needs berkait; keperluan; umur; usia Pendidikan Pusba
20. lanjut usia elderly lanjut; usia Farmasi Pusba

usap ~ usar ~ usat ~ user-user ~ user-useran ~ usia ~ usia formatif ~ usia harapan hidup ~ usia kawin ~ usia kehamilan ~ usia lanjut