turbulensi /turbulénsi/

Nomina (n)

  1. gerak bergolak tidak teratur yang merupakan ciri gerak zat alir
KBBI III Fisika
tur·bu·len·si /turbulénsi/ n Fis gerak bergolak tidak teratur yg merupakan ciri gerak zat alir
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. pergolakan udara terang; turbulensi udara tenang clear air turbulence pergolakan; tenang; terang; turbulensi; udara Penerbangan Pusba
2. turbulensi turbulence turbulensi Perikanan Pusba
3. turbulensi anisotropik anisotropic turbulence anisotropik; turbulensi Teknik Kimia Pusba

  • 1 - 3 dari 3 entri

turbiditas ~ turbin ~ turbogenerator ~ turbojet ~ turbulen ~ turbulensi ~ turfat ~ turgor ~ turi ~ turi-turian ~ turiang