soliter /solitér/

Adjektiva (adj)

  1. secara menyendiri atau sepasang-sepasang, tidak secara kelompok (tentang pola hidup organisme di alam)
KBBI III
Sinonim
adj: individual; adv: sendiri-sendiri; n: solo
so·li·ter /solitér/ a secara menyendiri atau sepasang-sepasang, tidak secara kelompok (tt pola hidup organisme di alam)
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. lebah soliter solitary bee lebah; soliter Biologi Pusba
2. nodul paru soliter solitary pulmonary nodule nodul; paru; soliter Kedokteran Pusba
3. parasit soliter solitary parasite parasit; soliter Pertanian Pusba
4. permainan soliter solitary play permainan; soliter Pendidikan Pusba
5. pori soliter solitary pore pori; soliter Biologi Pusba
6. sel soliter solitary cell sel; soliter Biologi Pusba
7. sista tulang soliter solitary bone cyst sista; soliter; tulang Kedokteran Pusba
8. spesies soliter solitary species soliter; spesies Perikanan Pusba

  • 1 - 8 dari 8 entri

soliditas ~ solilokui ~ solinometer ~ solipsisme ~ solis ~ soliter ~ solo ~ solois ~ solok ~ solokan ~ solot