sinom

Nomina (n)

  1. rambut pendek dan halus (anak rambut) yang tumbuh di antara wajah dan rambut kepala
  2. tembang (Jawa) macapat, biasanya romantis (berisi percintaan), tiap bait terdiri atas sembilan baris
  3. pucuk daun asam; daun asam yang masih muda
KBBI III
  • ebsoft: ypung tamarind leaves.
  • gkamus: ypung tamarind leaves.
sinkronisasi ~ sinkronisme ~ sinode ~ sinolog ~ sinologi ~ sinom ~ sinoman ~ sinonim ~ sinonimi ~ sinopsis ~ sinoptis