setia

Adjektiva (adj)

  1. berpegang teguh (pada janji, pendirian, dsb); patuh; taat: bagaimanapun berat tugas yang harus dijalankannya, ia tetap -- melaksanakannya; ia tetap -- memenuhi janjinya
  2. tetap dan teguh hati (dalam persahabatan dsb): telah sekian lama suaminya merantau, ia tetap -- menunggu
  3. berpegang teguh (dalam pendirian, janji, dsb): walau hujan turun dengan lebatnya, ia tetap -- memenuhi janji pergi ke rumah kawannya
KBBI III
  • ebsoft: loyal, faithful. setia-kawan 1 solidarity. 2 be in solidarity with.
  • gkamus: loyal, faithful. setia-kawan 1 solidarity. 2 be in solidarity with.
se·tia a 1 berpegang teguh (pd janji, pendirian, dsb); patuh; taat: bagaimanapun berat tugas yg harus dijalankannya, ia tetap -- melaksanakannya; ia tetap -- memenuhi janjinya; 2 tetap dan teguh hati (dl persahabatan dsb): telah sekian lama suaminya merantau, ia tetap -- menunggu; 3 berpegang teguh (dl pendirian, janji, dsb): walau hujan turun dng lebatnya, ia tetap -- memenuhi janji pergi ke rumah kawannya;

-- rahasia ark sekretaris pribadi; -- usaha sekretaris;

ber·se·tia a tetap setia; setia selamanya;

ke·se·ti·a·an n keteguhan hati; ketaatan (dl persahabatan, perhambaan, dsb); kepatuhan;

- merek Kom kesetiaan konsumen thd suatu merek yg ditunjukkan melalui perhatian dan perbuatan untuk mengulang pembelian merek tsb secara berkala
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. janji setia allegience janji; setia Hukum DS
2. oposisi loyal; oposisi setia loyal opposition loyal; oposisi; setia Politik Pusba
3. pengguna setia frequent user pengguna; setia Teknologi Informasi Pusba
4. pengikut setia loyalist pengikut; setia Politik Pusba
5. penumpang setia frequent flyer penumpang; setia Pariwisata SM
6. setia committed setia Hukum DS

  • 1 - 6 dari 6 entri

seterum ~ seterup ~ seterusnya ~ setewel ~ seti ~ setia ~ setia kawan ~ setia rahasia ~ setia usaha ~ setiabu ~ setiap