seringai

Nomina (n)

  1. kernyih atau gerenyot muka atau mulut (untuk mengejek atau menunjukkan rasa tidak suka dsb)
KBBI III
  • ebsoft: 1 a grin, grimace. 2 say with a grin or grimace.
  • gkamus: 1 a grin, grimace. 2 say with a grin or grimace.
se·ri·ngai n kernyih atau gerenyot muka atau mulut (untuk mengejek atau menunjukkan rasa tidak suka dsb);

me·nye·ri·ngai v menggerenyotkan bibir (mulut, muka) hingga tampak giginya (menandakan marah, tidak suka, mengejek, dsb): ia tersenyum - melihat engkau; spt kera - rupanya
serindit ~ serindit gajah ~ sering ~ sering kali ~ sering-sering ~ seringai ~ seringih ~ seringing ~ seriosa ~ serit ~ serium