remis /rémis/

Nomina (n)

  1. kerang (kepah) yang boleh dimakan; Corbicula
  2. (Ek) kiriman uang (surat berharga): di bank itu, ia bekerja pada bagian pengurusan --

Adjektiva (adj)

  1. (Olr) tidak ada yang kalah dan tidak ada yang menang (dalam main catur); seri; sama-sama: pertandingan catur itu berakhir --
KBBI III
Sinonim
draw; adv: sama-sama; n: seri
  • ebsoft: 1. k.o. mussel. 2. /remise/ (Sport) draw
  • gkamus: 1. k.o. mussel. 2. /remise/ (Sport) draw.
re·mis n kerang (kepah) yg boleh dimakan; Corbicula

1re·mis /rémis/ a Olr tidak ada yg kalah dan tidak ada yg menang (dl main catur); seri; sama-sama: pertandingan catur itu berakhir --

2re·mis /rémis/ n Ek kiriman uang (surat berharga): di bank itu, ia bekerja pd bagian pengurusan --
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. garuk remis scallop dredging garuk; remis Perikanan Pusba
2. remis clam remis *Umum* Pusba
3. seri; remis draw remis; seri *Umum* Pusba

  • 1 - 3 dari 3 entri

remet ~ remi ~ remiak ~ remiling ~ reminisensi ~ remis ~ remisi ~ remoh ~ rempa ~ rempah ~ rempah aromatik