poliploid

Nomina (n)

  1. organisme yang mempunyai lebih dari dua pasang (perangkat) dasar kromosom, yaitu monoploid, triploid, tetraploid, dan macam-macam aneuploid
KBBI III
po·li·plo·id n organisme yg mempunyai lebih dr dua pasang (perangkat) dasar kromosom, yaitu monoploid, triploid, tetraploid, dan macam-macam aneuploid
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. agen poliploid polyploiding agent agen; poliploid Biologi Pusba
2. poliploid polyploid poliploid Biologi Pusba
3. poliploid sebagian partial polyploidy poliploid; sebagian Biologi Pusba
4. poliploid sekunder secondary polyploid poliploid; sekunder Biologi Pusba

  • 1 - 4 dari 4 entri

polinia ~ polio ~ polip ~ polipeptida ~ polipetal ~ poliploid ~ polipropilena ~ polis ~ polis asuransi ~ polisakarida ~ polisemi