menyerukan

Verba (v)

  1. mengucapkan sesuatu (kata-kata) dengan nyaring; meneriakkan: sebentar-sebentar kedengaran penjaja - barang dagangannya; tampak seseorang berdiri di menara sedang - azan
  2. memberitahukan (mengabarkan, mengumumkan, dsb) dengan suara nyaring: panitia - hasil-hasil pertandingan melalui pengeras suara
  3. menganjurkan: ke-pala desa - kepada warganya agar tetap memelihara kebersihan
KBBI III

Kata Dasar

seru

  • ebsoft: 1 call, shout out s.t. 2 proclaim s.t.
  • gkamus: 1 call, shout out s.t. 2 proclaim s.t.
menyeru-nyerukan ~ menyeruak ~ menyerudi ~ menyeruduk ~ menyeruit ~ menyerukan ~ menyerum ~ menyerumahkan ~ menyerunda ~ menyerundang ~ menyerupa