menghilangkan

Verba (v)

  1. melenyapkan; membuat supaya hilang: ~ uang; ~ aib
  2. menghapus(kan); membersihkan: ~ noda (pakaian, nama, dsb)
  3. membuang supaya tidak ada lagi; meniadakan: ~ kesedihan hati; ~ malu
KBBI III

Kata Dasar

hilang

  • ebsoft: blotting out,break of,breaking of,broke of,broken of,decompress,expunge,expunging,leaving out,left out,made disappear,make disappear,making disappear,omit,omitted,omitting,sponged out
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. menghilangkan deletes menghilangkan Hukum DS
2. menghilangkan eliminating menghilangkan Hukum DS

  • 1 - 2 dari 2 entri

menghijau ~ menghijaukan ~ menghijrahkan ~ menghikayatkan ~ menghilang ~ menghilangkan ~ menghilir ~ menghiliri ~ menghilirkan ~ menghimpun ~ menghimpunkan