mengedrop

Verba (v)

  1. memberikan (dari pejabat, atasan, dsb kepada masyarakat, bawahan, dsb): gubernur telah ~ biaya sebesar 16 juta rupiah untuk pembangunan jembatan itu
  2. mengirimkan atau menempatkan: pemerintah akan ~ 500 orang guru dari Jawa untuk Kalimantan Tengah; pemerintah ~ 1.000 orang transmigran di Sulawesi Selatan
  3. menyediakan; memasarkan: Bulog akan ~ daging untuk keperluan Lebaran
KBBI III

Kata Dasar

drop

mengedit ~ mengedor ~ mengedot ~ mengedrel ~ mengedril ~ mengedrop ~ mengedub ~ mengeduk ~ mengedumkan ~ mengedut ~ mengedutkan