Ubah navigasi
Kamus
Glosarium
Peribahasa
Singkatan
Cari
menentang
Verba (v)
memandang; menatap:
pada saat itu tiada seorang pun dari bawahannya yang berani ~ muka atasannya yang sedang marah
mengarahkan pandangan kepada:
berbaring di balai-balai sambil ~ langit-langit
menuju; mengarah:
berlayar ~ pulau
menyongsong:
berlayar ~ ombak (angin)
melawan; memerangi:
tidak boleh ~ orang tua
menolak (perintah, pendapat, usul, dsb); menampik; membangkang; menyanggah:
banyak anggota yang ~ usul mosi itu
menyalahi (aturan dsb):
kita tidak boleh ~ aturan permainan yang telah ditentukan pemerintah
menempuh (bahaya, bencana, dsb):
demi kemerdekaan, rakyat Indonesia berani ~ maut
KBBI III
Kata Dasar
tentang
Kata Terkait
Sinonim
adj
:
bangkang
;
n
:
bantah
;
lawan
;
v
:
balela
;
berkeberatan
;
melawan
;
memandang
;
membangkang
;
memerangi
;
memprotes
;
memusuhi
;
menaki
;
menampik
;
menatap
;
mengarah
;
mengonter
;
mengoposisi
;
menuju
;
menyalahi
;
menyanggah
;
menyangkak
;
menyangkal
;
menyongsong
Antonim
v
:
menurut
Gabungan kata
n
:
masa menentang
Terjemahan
ebsoft
: 1 gaze directly at. 2 facing toward. 3 oppose. 4 defy.
gkamus
: 1 gaze directly at. 2 facing toward. 3 oppose. 4 defy.
menengkurap
~
menengkurapkan
~
menengok
~
menengoki
~
menenok
~ menentang ~
menentangi
~
menentangkan
~
menenteng
~
menenteramkan
~
menentu