massal

Adjektiva (adj)

  1. mengikutsertakan atau melibatkan orang banyak: khitanan -; tarian -
KBBI III
  • ebsoft: see MASAL.
  • gkamus: see MASAL.
mas·sal a mengikutsertakan atau melibatkan orang banyak: khitanan -; tarian -
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. budi daya massal; kultur massal mass culture budi; daya; kultur; massal Perikanan Pusba
2. diagram massal elevasi elevational massing diagram diagram; elevasi; massal Pertanian Pusba
3. kawin massal mass marriage kawin; massal Sosiologi Pusba
4. kuburan massal catacomb kuburan; massal Antropologi Pusba
5. pemborosan massal mass wasting massal; pemborosan Biologi Pusba
6. pembunuhan massal massacre massal; pembunuhan Politik Pusba
7. pembunuhan massal massacre massal; pembunuhan Politik Pusba
8. pemogokan massal general strike massal; pemogokan Politik Pusba
9. pemusnahan massal mass extinction massal; pemusnahan Biologi Pusba
10. perbanyakan massal mass propagation massal; perbanyakan Biologi Pusba
11. perkawinan massal mass marriage massal; perkawinan Antropologi Pusba
12. perpindahan massal mass transfer massal; perpindahan Biologi Pusba
13. produksi massal mass production massal; produksi Biologi Pusba
14. seleksi massal mass selection massal; seleksi Biologi Pusba
15. seleksi massal mass selection massal; seleksi Perikanan Pusba
16. sistem pengangkutan transit massal mass-transit transportation system massal; pengangkutan; sistem; transit Ekonomi Pusba
17. tanam massal mass planting massal; tanam Pertanian Pusba
18. transfer massal; alih massal mass transfer alih; massal; transfer Perikanan Pusba

  • 1 - 18 dari 18 entri

masrum ~ massa ~ massa mengambang ~ massa rakyat ~ massa udara ~ massal ~ mastautin ~ mastektomi ~ master ~ master internasional ~ masterplan