lempuyang emprit

Nomina (n)

  1. lempuyang pahit, berimpang kecil, berwarna kuning, berasa pedas dan pahit, baunya tidak merangsang, tumbuh liar di hutan dan menyukai tempat lembap, tumbuhan muda berguna untuk aroma penyedap masakan dan lalap, rimpang tua untuk bahan jamu, dapat menghasilkan minyak asiri; Zingiber americanas
KBBI III

Kata Dasar

lempuyang

lempung merah ~ lempung pasiran ~ lempung tahan api ~ lempuyang ~ lempuyang badak ~ lempuyang emprit ~ lempuyang gajah ~ lempuyang kebo ~ lempuyang pahit ~ lempuyang wangi ~ lempuyangan