kontingen /kontingén/

Nomina (n)

  1. rombongan (olahragawan, pramuka, pasukan militer, dsb) yang dikirim untuk bergabung dengan kelompok yang lebih besar: -- Garuda VII dari Indonesia sudah bertugas sebagai pasukan PBB di Timur Tengah
KBBI III
  • ebsoft: contingent, part.
  • gkamus: contingent, part.
kon·ti·ngen /kontingén/ n rombongan (olahragawan, pramuka, pasukan militer, dsb) yg dikirim untuk bergabung dng kelompok yg lebih besar: -- Garuda VII dr Indonesia sudah bertugas sbg pasukan PBB di Timur Tengah
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. anuitas kontingen contingent annuity anuitas; kontingen Matematika Pusba
2. anuitas reversi kontingen contingent reversionary annuity anuitas; kontingen; reversi Matematika Pusba
3. asuransi jiwa kontingen contingent life insurance asuransi; jiwa; kontingen Matematika Pusba
4. asuransi kontingen contingent insurance asuransi; kontingen Matematika Pusba
5. kerugian kontingen contingency loss kerugian; kontingen Keuangan Pusba
6. kewajiban bersyarat; kewajiban kontingen contingent liabilities bersyarat; kewajiban; kontingen Keuangan Pusba
7. kontingen contingent kontingen Matematika Pusba
8. kontingen kontinjen kontingen Filsafat Pusba
9. pembayaran bersyarat; pembayaran kontingen contingent payments bersyarat; kontingen; pembayaran Keuangan Pusba
10. pembayaran kontingen contingent payment kontingen; pembayaran Matematika Pusba
11. pemimpin kontingen chef de mission kontingen; pemimpin *Umum* Pusba
12. probabilitas kontingen contingent probability kontingen; probabilitas Matematika Pusba
13. variabel kontingen contingent variable kontingen; variabel Kedokteran Pusba

  • 1 - 13 dari 13 entri

kontestan ~ kontet ~ kontiguitas ~ kontinen ~ kontinental ~ kontingen ~ kontinu ~ kontinuitas ~ kontinum ~ kontoid ~ kontol