koboi

Nomina (n)

  1. penggembala sapi yang menaiki kuda (di Amerika)
  2. (cak) orang yang bertindak seenaknya sendiri (melanggar aturan, menghakimi sendiri, suka berkelahi, dsb)
KBBI III
  • ebsoft: 1 cowboy. 2 acting big.
  • gkamus: 1 cowboy. 2 acting big.
ko·boi n 1 penggembala sapi yg menaiki kuda (di Amerika); 2 cak orang yg bertindak seenaknya sendiri (melanggar aturan, menghakimi sendiri, suka berkelahi, dsb);

ko·boi-ko·boi·an v cak melakukan perbuatan spt koboi (suka berkelahi, melakukan kekerasan, dsb);

ke·ko·boi-ko·boi·an a bersifat spt koboi
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. cerita koboi western cerita; koboi Sastra Pusba
2. film koboi western film; koboi Komunikasi Massa Pusba

  • 1 - 2 dari 2 entri

kobalamin ~ kobalt ~ kobar ~ kobaran ~ kober ~ koboi ~ koboi-koboian ~ koboisme ~ kobok ~ kobok kanan ~ kobok kiri