jembatan

Nomina (n)

  1. jalan (dari bambu, kayu, beton, dsb) yang direntangkan di atas sungai (jurang, tepi pangkalan, dsb); titian besar
  2. (ki) perantara; penghubung
KBBI III
  • ebsoft: 1 bridge. 2 bridge, bond between.
  • gkamus: 1 bridge. 2 bridge, bond between.
jem·ba·tan n 1 jalan (dr bambu, kayu, beton, dsb) yg direntangkan di atas sungai (jurang, tepi pangkalan, dsb); titian besar; 2 ki perantara; penghubung;

-- angkat jembatan sungai dsb yg dapat diangkat dan diturunkan; -- belalai jembatan yg menghubungkan pintu kapal terbang dng gedung terminal, berupa lorong beratap yg dapat bergerak-gerak (spt belalai) sesuai dng posisi pintu kapal terbang; -- emas ki jalan atau cara terbaik untuk mencapai atau memperoleh sesuatu; -- gantung jembatan yg digantung pd kawat baja dan biasanya tanpa tiang penyangga; -- gelagar jembatan berupa jajaran gelagar dijepit antara pasangan rusuk-rusuk lintang; -- gelagar tunggal jembatan dibuat dr batang kayu palem atau bambu dng sandaran tangan, khusus untuk pasukan infanteri; -- keledai ki cara yg mudah untuk membantu ingatan; -- ponton jembatan yg digalang dng ponton di permukaan air; -- rakit terapung jembatan untuk pasukan infanteri berupa deretan rakit yg terapung; -- tepi jembatan yg dipasang dr tepi sungai sampai ke tepi lain yg dapat dilewati kendaraan; -- terapung jembatan atau titian yg mengambang di atas air spt rakit atau kapal penyeberangan; -- timbang timbangan yg dipakai untuk menimbang muatan kendaraan angkutan (dng mewajibkan kendaraan tsb lewat di atas timbangan itu); -- Wheatstone Fis suatu rangkaian yg digunakan untuk mengukur tahanan listrik;

men·jem·ba·tani v 1 memasang jembatan di atas ...: penduduk setempat telah berhasil ~ sungai yg besar itu; 2 ki menghubungkan; menjadi perantara: kita harus mampu ~ alam pikiran generasi muda dng alam pikiran generasi tua;

ter·jem·ba·tani v dapat dijembatani (dihubungkan dsb);

pen·jem·ba·tan·an n pembuatan (pembangunan) jembatan: perlu ~ antara dua kelompok yg bertikai;
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. atom ujung jembatan bridgehead atom atom; jembatan; ujung Kimia Pusba
2. derek jembatan gantry crane derek; jembatan *Umum* Pusba
3. dermaga jembatan finger pier dermaga; jembatan Konstruksi Pusba
4. dinding jembatan bridgewall dinding; jembatan Mesin Pusba
5. efek jembatan es ice-bridge effect efek; es; jembatan Fisika Pusba
6. ikatan jembatan bridge bond ikatan; jembatan Kimia Pusba
7. jaringan jembatan Wheatstone Wheatstone bridge network Wheatstone; jaringan; jembatan Penerbangan Pusba
8. jaringan jembatan-T bridged-T network T; jaringan; jembatan Elektronika Pusba
9. jejala jembatan Wheatstone bridge network, Wheatstone Wheatstone; jejala; jembatan Fisika Pusba
10. jembatan bridge jembatan Matematika Pusba
11. jembatan bridge jembatan Teknologi Informasi Pusba
12. jembatan adaptif adaptive bridge adaptif; jembatan Teknologi Informasi Pusba
13. jembatan Anderson anderson bridge Anderson; jembatan Fisika Pusba
14. jembatan Anderson anderson's bridge Anderson; jembatan Elektronika Pusba
15. jembatan angkat lift bridge angkat; jembatan *Umum* Pusba
16. jembatan antarsel intercellular bridge antarsel; jembatan Kedokteran Pusba
17. jembatan arka; jembatan lengkung arch bridge arka; jembatan; lengkung *Umum* Pusba
18. jembatan Bailey Bailey bridge Bailey; jembatan *Umum* Pusba
19. jembatan cahaya light bridge cahaya; jembatan Komunikasi Massa Pusba
20. jembatan cairan liquid bridges cairan; jembatan Farmasi Pusba

jemba ~ jembaan ~ jembak ~ jembalang ~ jembar ~ jembatan ~ jembatan angkat ~ jembatan belalai ~ jembatan emas ~ jembatan gantung ~ jembatan gelagar