elitis /élitis/

Adjektiva (adj)

  1. terpilih; terpandang (tentang kelompok dalam masyarakat)
  2. berhubungan dengan kelompok elite dalam masyarakat: komunikasi merupakan syarat esensial bagi terciptanya prasyarat tumbuhnya kegiatan bersama yang terbuka, yang tidak bersifat --
KBBI III
  • ebsoft: elitist.
  • gkamus: elitist.
eli·tis /élitis/ a 1 terpilih; terpandang (tt kelompok dl masyarakat); 2 berhubungan dng kelompok elite dl masyarakat: komunikasi merupakan syarat esensial bagi terciptanya prasyarat tumbuhnya kegiatan bersama yg terbuka, yg tidak bersifat --
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. demokrasi elitis elitist democracy demokrasi; elitis Politik Pusba
2. elitisme demokratik; paham demokrasi elitis democratic elitism demokrasi; demokratik; elitis; elitisme; paham Politik Pusba
3. pendidikan elitis elite education elitis; pendidikan Pendidikan Pusba

  • 1 - 3 dari 3 entri

elipsoid ~ elipsometer ~ elipsometri ~ eliptis ~ elite ~ elitis ~ elitron ~ elo ~ elok ~ elok basa ~ elok budi