ekskursi /ékskursi/

Nomina (n)

  1. perjalanan untuk bersenang-senang; piknik; darmawisata
  2. penyimpangan dari arah yang pasti
KBBI III
Sinonim
n: darmawisata; v: piknik
Turunan
v: berekskursi
  • ebsoft: excursion.
  • gkamus: excursion.
eks·kur·si /ékskursi/ n 1 perjalanan untuk bersenang-senang; piknik; darmawisata; 2 penyimpangan dr arah yg pasti;

ber·eks·kur·si v berpiknik; berdarmawisata: anak-anak kelas 5 akan ~ ke Bandung
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. ekskursi daya; lawatan daya power excursion daya; ekskursi; lawatan Fisika Pusba
2. ekskursi reaktor reactor excursion ekskursi; reaktor Fisika Pusba

  • 1 - 2 dari 2 entri

eksklusif ~ eksklusivisme ~ ekskomunikasi ~ ekskresi ~ ekskreta ~ ekskursi ~ ekskursif ~ ekso- ~ eksobiologi ~ eksobiotik ~ eksodermis