ceki

Nomina (n)

  1. kartu judi berbentuk empat persegi panjang kecil-kecil (sebanyak 180 helai)
  2. permainan judi dengan kartu kecil; koa: mereka tidak bermain domino, tetapi bermain --
KBBI III
Sinonim
kartu babi; n: koa
Gabungan kata
n: daun ceki; kartu ceki
  • ebsoft: k.o. China card game.
  • gkamus: k.o. China card game.
ce·ki n 1 kartu judi berbentuk empat persegi panjang kecil-kecil (sebanyak 180 helai); 2 permainan judi dng kartu kecil; koa: mereka tidak bermain domino, tetapi bermain --
cekek ~ cekel ~ ceker ~ cekeram ~ cekerau ~ ceki ~ cekibar ~ cekiber ~ cekih ~ cekik ~ cekikan