bius

Nomina (n)

  1. obat untuk membuat orang kehilangan rasa kesadarannya (seperti pada waktu akan dioperasi supaya tidak merasa sakit)
  2. (ki) politik (kebudayaan, ajaran, dsb) yang membuat orang lain tidak insaf akan keadaan dirinya atau keadaan yang sebenarnya
  3. masyarakat wilayah yang besar di daerah Samosir, Sumatra Utara
KBBI III
  • ebsoft: drugs.
  • gkamus: drugs.
1bi·us n 1 obat untuk membuat orang kehilangan rasa kesadarannya (spt pd waktu akan dioperasi supaya tidak merasa sakit); 2 ki politik (kebudayaan, ajaran, dsb) yg membuat orang lain tidak insaf akan keadaan dirinya atau keadaan yg sebenarnya;

mem·bi·us v 1 melakukan pembiusan; menjadikan tidak sadar (hilang kesadarannya): dokter anestesi itu - pasiennya yg akan dioperasi; 2 ki membuat terlena: janji-janji yg manis itu telah - hatiku sehingga aku terlena dan tenggelam dl pelukannya;

ter·bi·us v 1 terkena bius sehingga tidak sadar (terlupa, tertidur): ia - oleh rayuan gadis itu sehingga tega meninggalkan anak istrinya; 2 kehilangan rasa (pd saraf perasa), baik secara keseluruhan maupun sebagian; 3 ki terlena oleh harta, janji muluk dsb: gadis itu mau dinikahi penjahat itu krn - oleh janji muluknya;

pem·bi·us n 1 orang yg membius; 2 alat atau obat untuk membius;

pem·bi·us·an n proses, cara, perbuatan membius

2bi·us n masyarakat wilayah yg besar di daerah Samosir, Sumatra Utara
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. anestesia; bius anaesthesia anestesia; bius Kedokteran Pusba
2. bius garis line block bius; garis Kedokteran Hewan Pusba
3. bius keliling circle block bius; keliling Kedokteran Hewan Pusba
4. bius lokal local anaesthesia bius; lokal Kedokteran Pusba
5. bius paralumbar paralumbar block bius; paralumbar Kedokteran Hewan Pusba
6. bius paramedial paramedial block bius; paramedial Kedokteran Hewan Pusba
7. bius paravertebral paravertebral block bius; paravertebral Kedokteran Hewan Pusba
8. bius pudential pudendal block bius; pudential Kedokteran Hewan Pusba
9. bius umum; anastesi umum general-anaesthesia anastesi; bius; umum Kedokteran Pusba
10. bius; anestesia anesthesia anestesia; bius Kedokteran Pusba
11. blok bius L terbalik inverted L block L; bius; blok; terbalik Kedokteran Hewan Pusba
12. laik bius fit for anaesthesia bius; laik Kedokteran Pusba
13. larutan anestesi lokal; larutan bius lokal local anaesthetic solutions anestesi; bius; larutan; lokal Kedokteran Pusba
14. penyalahgunaan obat bius drug-abuse bius; obat; penyalahgunaan Filsafat Pusba

  • 1 - 14 dari 14 entri

biting ~ bitisik ~ bitumen ~ biuku ~ biumbai ~ bius ~ biut ~ bivak ~ biverbal ~ bizurai ~ blabar