bersanggit

Verba (v)

  1. bergosokan antara dua benda yang keras; bergeseran: kawat listrik yang - dapat menimbulkan bahaya kebakaran
  2. (ki) berselisih; bersengketa; bercekcok: kedua saudara kembar itu tidak pernah -
KBBI III

Kata Dasar

sanggit

bersangai ~ bersangatan ~ bersangga ~ bersanggakan ~ bersanggama ~ bersanggit ~ bersanggul ~ bersangka ~ bersangkak ~ bersangkal ~ bersangkar