bergilir

Verba (v)

  1. berganti; bertukar; berputar: musim ~ tahun bertukar
  2. bergantian: untuk pergi berbelanja ke pasar dapat dilakukan secara ~
KBBI III

Kata Dasar

gilir

Sinonim
v: berganti; berputar; bertukar; gilir
Gabungan kata
n: piala bergilir
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. metode seleksi bergilir selection tandem method bergilir; metode; seleksi Peternakan Pusba
2. metode seleksi bergilir tandem method of selection bergilir; metode; seleksi Peternakan Pusba
3. penggembalaan bergilir rotation grazing bergilir; penggembalaan Peternakan Pusba
4. pertanaman bergilir; pertanaman rotasi rotational cropping bergilir; pertanaman; rotasi Pertanian Pusba
5. piala bergilir challenge cup bergilir; piala *Umum* Pusba
6. proses pembaruan bergilir alternating renewal process bergilir; pembaruan; proses Matematika Pusba
7. seleksi tandem; seleksi bergilir tandem selection bergilir; seleksi; tandem Peternakan Pusba

  • 1 - 7 dari 7 entri

bergetah bibirnya ~ bergetar ~ bergiat ~ bergidik ~ bergigi ~ bergilir ~ bergilir-gilir ~ bergiliran ~ bergincu ~ bergiwang ~ bergizi