beku

Adjektiva (adj)

  1. padat atau keras (tentang benda cair): panaskanlah agar minyak kelapa yang -- itu mencair; air menjadi -- pada suhu 0oC
  2. (ki) tidak mengalami perubahan; (kaku); statis: pepatah-pepatah lama merupakan kalimat yang sudah --
  3. (ki) tidak memedulikan keadaan sekelilingnya; tidak bereaksi: hatinya jadi -- sejak kegagalan cintanya
  4. tidak berlaku lagi, tetapi belum dicabut (tentang dewan, undang-undang, dsb): setelah pemilihan umum selesai, sebelum pelantikan DPR baru, DPR lama dinyatakan --
  5. (ki) susah mengerti; tidak cerdas: susah mengajar anak yang otaknya --
  6. (ki) belum boleh diambil kembali (tentang simpanan dalam bank): simpanan dalam bank di luar negeri masih --
  7. (ki) tidak diselesaikan (tentang perkara): perkara itu sampai sekarang masih --
KBBI III
  • ebsoft: 1 frozen. 2 congealed, coagulated. 3. rigid, inflexible, unbending.
  • gkamus: 1 frozen. 2 congealed, coagulated. 3. rigid, inflexible, unbending.
be·ku a 1 padat atau keras (tt benda cair): panaskanlah agar minyak kelapa yg -- itu mencair; air menjadi -- pd suhu 0oC; 2 ki tidak mengalami perubahan; (kaku); statis: pepatah-pepatah lama merupakan kalimat yg sudah --; 3 ki tidak memedulikan keadaan sekelilingnya; tidak bereaksi: hatinya jadi -- sejak kegagalan cintanya; 4 tidak berlaku lagi, tetapi belum dicabut (tt dewan, undang-undang, dsb): setelah pemilihan umum selesai, sebelum pelantikan DPR baru, DPR lama dinyatakan --; 5 ki susah mengerti; tidak cerdas: susah mengajar anak yg otaknya --; 6 ki belum boleh diambil kembali (tt simpanan dl bank): simpanan dl bank di luar negeri masih --; 7 ki tidak diselesaikan (tt perkara): perkara itu sampai sekarang masih --;

mem·be·ku v menjadi beku: laksana embun yg -;

mem·be·ku·kan v 1 menjadikan beku (dl berbagai arti); 2 cak tidak mengoperasikan (senjata, kendaraan, dsb): negara-negara maju setuju untuk - persenjataan nuklir mereka sampai dicapai persetujuan baru;

be·ku·an n sesuatu yg membeku atau dibekukan;

- permanen tanah atau batuan yg membeku secara permanen

pem·be·ku n sesuatu atau alat yg dapat membekukan: simpan bungkusan itu di lemari es bagian -;

pem·be·ku·an n proses, cara, perbuatan membekukan;

- darah mengentalnya gumpalan darah untuk menghentikan pendarahan pd luka;

ke·be·ku·an n 1 perihal beku; 2 keadaan atau sifat beku
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. agen anti beku antifreeze agent agen; anti; beku Farmasi Pusba
2. agen anti beku antifreezing agent agen; anti; beku Fotografi Pusba
3. aksi beku freeze action aksi; beku Komunikasi Massa Pusba
4. akun beku; rekening beku frozen account akun; beku; rekening *Umum* Pusba
5. anti beku; pencegah embun defroster anti; beku; embun; pencegah Otomotif Pusba
6. aras beku freezing level aras; beku Biologi Pusba
7. aset beku asl mujammad aset; beku Agama Islam Pusba
8. bahan cegah beku; bahan anti beku antifriction bearing antifreeze agent anti; antifriction; bahan; bearing; beku; cegah Otomotif Pusba
9. bahang beku heat of fusion bahang; beku Fisika Pusba
10. bahang beku heat of solidification bahang; beku Fisika Pusba
11. bahang beku laten latent heat of fusion bahang; beku; laten Fisika Pusba
12. bahu beku frozen shoulder bahu; beku Kedokteran Pusba
13. bakar sejuk beku freezer burn bakar; beku; sejuk Peternakan Pusba
14. batuan beku igneous rock batuan; beku Kimia Pusba
15. batuan beku igneous rocks batuan; beku *Umum* SM
16. batuan beku igneous rock batuan; beku Biologi Pusba
17. batuan beku igeneus rock batuan; beku Pertambangan Pusba
18. batuan tubir; batuan beku dalam abyssal rock batuan; beku; dalam; tubir Pertambangan Pusba
19. bedah beku; bedah kreo cryosurgery bedah; beku; kreo Kedokteran Hewan Pusba
20. bedah beku; kriosurgeri cryosurgery bedah; beku; kriosurgeri Kedokteran Pusba

bekisar ~ bekleding ~ bekles ~ beklit ~ beksan ~ beku ~ bekuan ~ bekuan permanen ~ bekuk ~ bekuku ~ bekukung