angka

Nomina (n)

  1. tanda atau lambang sebagai pengganti bilangan; nomor: -- 13
  2. nilai (kepandaian, prestasi, dsb): -- rapornya cukup baik; petinju itu menang -- atas lawannya

Verba (v)

  1. mengangka
KBBI III
  • ebsoft: 1 figure, numeral, digit. 2 rate. 3 mark, grade.
  • gkamus: 1 figure, numeral, digit. 2 rate. 3 mark, grade.
1ang·ka n 1 tanda atau lambang sbg pengganti bilangan; nomor: -- 13; 2 nilai (kepandaian, prestasi, dsb): -- rapornya cukup baik; petinju itu menang -- atas lawannya;

-- akhir angka penentu; -- Arab angka yg berasal dr ejaan Arab yg sekarang menjadi angka internasional (1, 2, 3, dst); angka biasa; -- babak Olr angka (biji) terakhir dl satu babak (set); -- barion Fis bilangan kuantum yg kekal dl interaksi yg besarnya sama dng jumlah barion dikurangi jumlah antibarion di dl suatu sistem; -- bias Fis nisbah (hasil bagi) kecepatan cahaya di dl ruang hampa dan kecepatan cahaya di dl sebuah zat antara (medium), dan angka ini mencirikan sifat optis bahan zat antara itu; indeks bias; -- biasa angka dng tanda 0 (nol) sampai 9 yg digunakan untuk menyatakan suatu bilangan; angka Arab; -- desimal bilangan desimal; -- dua tanda kata ulang berupa angka 2 (biasanya ditulis agak ke atas dan ukurannya agak kecil) yg dapat dipakai dl tulisan cepat dan notula untuk menyatakan pengulangan kata dasar, msl kata2, lebih2; -- fertilitas Dem keadaan fertilitas penduduk pd satu waktu tertentu; -- fertilitas kumulatif Dem rata-rata banyaknya anak yg dilahirkan oleh seorang wanita sejak mereka mulai memasuki usia melahirkan sampai mereka mencapai umur tertentu (msl umur 20—24, 30—34, atau 45—49 tahun); -- fertilitas umum Dem banyaknya kelahiran selama satu tahun per 1.000 wanita yg berumur 15—44 tahun (wanita dl usia melahirkan); -- ganjil angka yg tidak habis dibagi dua; -- gasal angka ganjil; -- genap angka yg habis dibagi dua; -- halaman nomor urut halaman yg terdapat pd surat, majalah, atau buku; -- indeks Dem bilangan yg menunjukkan perbedaan suatu hal pd suatu waktu sebelumnya; -- kecermatan Adm angka yg merupakan presentasi yg diperoleh dr perbandingan antara jumlah surat yg ditemukan dan yg tidak ditemukan; -- kelahiran Dem bilangan yg menunjukkan banyaknya bayi lahir dr tiap seribu penduduk dl jangka satu tahun; -- kematian Tern bilangan yg menunjukkan banyaknya ternak mati pd suatu periode tertentu; -- kematian anak-anak Dem bilangan yg menunjukkan jumlah kematian anak-anak umur 1—4 tahun per seribu penduduk; -- kematian kasar Dem bilangan yg menunjukkan jumlah kematian per 1.000 orang penduduk dl satu tahun; -- kematian neonatal Dem bilangan yg menunjukkan jumlah kematian bayi (di bawah umur 1 bulan atau 28 hari) dr setiap 1.000 kelahiran (bayi) hidup selama satu tahun; -- pecahan bilangan pecahan; -- penuh bilangan yg bukan bilangan pecahan; -- reproduksi Dem banyaknya bayi perempuan yg akan menggantikan ibunya dl satu generasi pd masa yg akan datang; -- Romawi angka yg berasal dr Zaman Kerajaan Romawi, spt I, II, III, IV, V, VI, VII, VIII, IX, X, L (= 50), C (= 500), M (= 1000); -- sial angka yg menurut kepercayaan membawa sial (kemalangan); -- tanding Olr angka (nilai) terakhir dl satu pertandingan; nilai yg akan mengakhiri suatu pertandingan; angka; -- untung Olr angka kemenangan setelah jus; -- urut nomor yg berturut-turut, spt 1, 2, 3, 4, dan 5; -- utuh bilangan bulat;

meng·ang·ka·kan v memberi berangka (bernomor); menandai dng angka: petugas perpustakaan itu sedang ~ buku;

per·ang·ka·an n bilangan yg merupakan catatan tt banyaknya barang (orang, penduduk, dsb);

peng·ang·ka·an n proses, cara, perbuatan mengangkakan; pemberian angka (nomor)

2ang·ka v, meng·ang·ka v menyangka; menganggap; memikir;

ber·ang·ka-ang·ka v termenung-menung memikirkan sesuatu;

ber·ang·ka-ang·ka·an v berangka-angka
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. (angka) sama all angka; sama *Umum* Pusba
2. (lemparan) tiga angka three point throw angka; lemparan; tiga *Umum* Pusba
3. angka angka, Skr angka Arkeologi Pusba
4. angka point angka *Umum* Pusba
5. angka ambang infeksi, NTI numerical threshold of infection, NTI NTI; ambang; angka; infeksi Biologi Pusba
6. angka Arab Arabic numeral Arab; angka Matematika Pusba
7. angka babak game point angka; babak *Umum* Pusba
8. angka babak game point angka; babak Olahraga Kateglo
9. angka baku usia age-standardization rate angka; baku; usia Kedokteran Pusba
10. angka bentuk; faktor bentuk form factor angka; bentuk; faktor Perhutanan Pusba
11. angka bermakna significant figure angka; bermakna Fisika Pusba
12. angka biner binary numeral angka; biner Matematika Pusba
13. angka dasar base rate angka; dasar Pendidikan Pusba
14. angka derau noise figure angka; derau Penerbangan Pusba
15. angka desimal decimal numeral angka; desimal Matematika Pusba
16. angka dua belasan duodecimal numeral angka; belasan; dua Matematika Pusba
17. angka fertilitas; angka kesuburan fertility rate angka; fertilitas; kesuburan Kedokteran Hewan Pusba
18. angka harkat valence number angka; harkat Fisika Pusba
19. angka hit; angka kena hit rate angka; hit; kena Pendidikan Pusba
20. angka Hodgson Hodgson number Hodgson; angka Teknik Kimia Pusba

angina pektoris ~ angiogenesis ~ angiologi ~ angiosperma ~ angit ~ angka ~ angka akhir ~ angka Arab ~ angka babak ~ angka barion ~ angka bias