akademi /akadémi/

Nomina (n)

  1. lembaga pendidikan tinggi, kurang lebih 3 tahun lamanya, yang mendidik tenaga profesional: -- militer; -- seni rupa
  2. perkumpulan orang terkenal yang dianggap arif bijaksana untuk memajukan ilmu, kesusastraan, atau bahasa: -- Prancis, -- Jakarta
KBBI III
  • ebsoft: academy.
  • gkamus: academy.
aka·de·mi /akadémi/ n 1 lembaga pendidikan tinggi, kurang lebih 3 tahun lamanya, yg mendidik tenaga profesional: -- militer; -- seni rupa; 2 perkumpulan orang terkenal yg dianggap arif bijaksana untuk memajukan ilmu, kesusastraan, atau bahasa: -- Prancis, -- Jakarta
  Bahasa Indonesia Bahasa Asing Kata kunci Bidang Sumber
1. akademi swasta private academy akademi; swasta Sosiologi Pusba
2. awal akademi academy leader akademi; awal Komunikasi Massa Pusba
3. bukaan akademi academy aperture akademi; bukaan Komunikasi Massa Pusba
4. format akademi academy format akademi; format Komunikasi Massa Pusba

  • 1 - 4 dari 4 entri

ajun peneliti muda ~ ajung ~ akad ~ akad kredit ~ akad nikah ~ akademi ~ akademik ~ akademikus ~ akademis ~ akademisi ~ akal